Ini Yang Harus Kamu Lakukan Saat Kamu Kesulitan Mengingat Mimpi.
1. Seorang Yang Mudah Mengingat Mimpi memiliki Otak sedikit Beda.
Dalam otak manusia terdapat bagian temporoparietal. Bagian ini merupakan tempat pemrosesan informasi di otak. Orang yang mudah mengingat mimpi bagian temporoparietalnya lebih berkembang. Karena itu mereka bisa lebih baik dalam menyimpan memori tentang minpi.
2. Seorang Mudah Mengingat Mimpi Lebih Peka Terhadap Setimulus Lingkungan.
Saat otak tertidur sepenuhnya, otak tidak bisa menyimpan informasi terkait mimpi. Jadi pada orang yang bisa mengingat mimpi, saat tidur beberapa bagian otak mereka masih aktif. Mereka lebih peka terhadap rangsangan dari lingkungan seperti suara atau sentuhan. Pada seorang yang seperti ini suara suara dari luar ketika mereka sedang tidur bisa masuk ke mimpi. Seorang seperti ini biasanya tetap waspada meskipun sedang tidur.
3. Mudah Mengingat Mimpi Berpengaruh Pada Kreativitas.
Mimpi sangat bisa bermanfaat juga bagi kehidupan nyata. Dengan mengingat mimpi, seseorang bisa lebih kreatif, meningkatkan kemampuan pemecahan masalah, mengatasi fobia juga meningkatkan rasa percaya diri. hal ini dikarenakan, ketika otak sedikit aktif pada saat bermimpi, orang bisa mensimulasikan masalah masalah yang terjadi di dalam kehidupan nyata dan mencari solusinya. Dari mimpi seorang juga bisa mendapatkan banyak ide cemerlang.
4. Vitamin B6 Menjadi Kunci Untuk Mengingat Mimpi.
Sebuah penelitian yang dilakukan oleh Dr. Denhol aspy, dari universitas Of Adelaid menunjukkan bahwa vitamin B6 dapat membantu seseorang agar bisa mengingat mimpi lebih baik. Relawan-relawan yang mengkonsumsi vitamin B6 sebelum tidur bisa mengingat mimpi lebih detail dan lebih baik daripada mereka yang tidak mengkonsumsi. Vitamin b6 ternyata membantu membentuk hormon serotonin dari triptofan. Serotonon inilah yang punya peran besar dalam kemampuan mengingat mimpi. Manfaat mengingat mimpi yang lain adalah membantu seseorang merasakan pengalaman mengalami lucid dream (mimpi secara sadar), lucid dream bisa di gunakai untuk mengatasi fobia, melawan mimpi buruk juga membantu untuk menemukan solusi dari berbagai masalah.
Sekian artikel ini, baca juga artikel bermanfaat lainya, dan jangan lupa follow dan bagikan.
Terimakasih
0 komentar Blogger 0 Facebook
Posting Komentar